Dalam rangka menjalin silaturahmi dengan salah satu desa binaan, Institut Pariwisata Trisakti kembali kunjungi Desa Cibeber yang berlokasi di Purwakarta Jawa Barat, pada hari Sabtu, 05 Oktober 2024. Selain menjalin silaturahmi, kunjungan tersebut juga dilakukan dengan tujuan untuk menggali lebih dalam terkait proses pembuatan produk olahan UMKM buah Pala dan Pepaya yang rencananya akan dilakukan
Dalam rangka mendukung perkembangan usaha kecil mikro dan menengah kuliner khas Jakarta, Institut Pariwisata Trisakti berkolaborasi bersama Koperasi Dekranasda Jakarta menyelenggarakan webinar kiat sukses kuliner khas Jakarta pada hari Rabu, 27 Maret 2024 secara daring melalui zoom meeting. Kegiatan tersebut diisi dengan pemaparan materi yang disampaikan oleh Dosen Departemen S.Tr Pengelolaan Perhotelan Institut Pariwisata Trisakti
Selasa, 27 Februari 2024, sebanyak 19 mahasiswa dari program studi S1 Pariwisata dan S1 Kewirausahaan Institut Pariwisata Trisakti menghadiri undangan dari Bank BJB dalam kegiatan BJBpreneur 2024 yang diselenggarakan di Universitas Esa Unggul Jakarta, dengan didampingi langsung oleh Bapak Michael Khrisna Aditya, M.Par selaku Kepala Departemen Kewirausahaan Institut Pariwisata Trisakti dan Bapak Syaif Muhannad, SE