Jakarta, 21 Desember 2023. Program Studi Bisnis Digital Institut Pariwisata Trisakti sukses menyelenggarakan seminar talkshow yang bertajuk Halo Ethereum : Navigating Ethereum’s Innovation 2023 di ruang Auditorium Institut Pariwisata Trisakti. Kegiatan tersebut dibuka dengan sambutan Bapak Ariawan Aryapranata, S.Kom., M.T.I., CEH yang menyampaikan bahwa bagian dari literasi Teknologi Blockchain juga terdapat pada kurikulum Program Studi
Institut Pariwisata Trisakti berkolaborasi dengan Asosiasi Blockchain Indonesia menyelenggarakan seminar yang mengangkat tema “Transforming Digital Tourism: Blockchain and Metaverse Synergy” pada tanggal 30 November 2023 di Ruang Auditorium Institut Pariwisata Trisakti. Acara ini dibuka dengan sambutan Wakil Rektor III, Bapak Ismeth Emier Osman, SE., MM. Yang dilanjut pemaparan dari CEO Nusameta, Bapak Stephen Ng menjelaskan