Pertukaran mahasiswa
Kamis, 02 November 2023. Dilaksanakan pertemuan secara daring antar mahasiswa yang membahas program terkait pertukaran mahasiswa, kampus mengajar, dan magang bersertifikat. Acara tersebut dibuka oleh sambutan Bapak Agie Pradhipta, SST.Par.,M.Sc selaku Kabag Kemahasiswaan menyampaikan bahwa semua Perguruan Tinggi sedang berlomba memasuki bidang pariwisata dan sampai saat ini Institut pariwisata menjadi kampus pariwisata yang memiliki banyak […]
Sebanyak 10 Mahasiswa Universitas Hamzanwadi, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat yang mengikuti Program Pertukaran Mahasiswa Pada Prodi S1 Pariwisata – Institut Pariwisata Trisakti tiba di Jakarta pada tanggal 21 September 2023 yang didampingi oleh Bapak Muhammad Ramli, M.Pd selaku Kaprodi Pariwisata Universitas Hamzanwadi. Kegiatan tersebut berlangsung di Ruang Kelas IMI 1 Institut Pariwisata […]
Delegasi Kementerian Tenaga Kerja Austria melakukan kunjungan ke Indonesia, selain bertemu dengan Menteri Tenaga Kerja Indonesia, delegasi tersebut melakukan kunjungan ke STP Trisakti. Kunjungan ke STP Trisakti dari “The Austrian Federal Economic Chamber /WKÖ & Austrian Business Agency/ ABA “ berlangsung pada Kamis, 10 November 2022. Austrian Federal Economic Chamber (WKO) merupakan institusi utama bagi […]