Pada tanggal 05-07 Maret 2024, Job Arrangement System Institut Pariwisata Trisakti sukses menggelar kegiatan Internship Expo yang ditujukan untuk seluruh Mahasiswa semester 5 dan 7. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan mahasiswa terkait berbagai macam industri di bidang Perhotelan dan MICE yang dapat dijadikan pilihan sesuai dengan minat mahasiswa. Kegiatan yang berlangsung selama 3 hari tersebut