Pada (12/10) Institut Pariwisata Trisakti menggelar Wisuda dengan total 568 Wisudawan dari Program Studi Doktoral Pariwisata, Magister Pariwisata, Sarjana Pariwisata, Sarjana Terapan Pengelolaan Perhotelan & Usaha Perjalanan Wisata di Balai Sidang Jakarta Conventional Center. Dalam Laporan Akademik Rektor Institut Pariwisata Trisakti, Ibu Fetty Asmaniati mengatakan sebanyak 568 wisudawan terdiri dari mahasiswa Program Studi Doktoral 7
Pada Senin (02/10) Institut Pariwisata Trisakti mengadakan Kuliah Perdana Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2023/2024 yang berlangsung di Ruang Auditorium Institut Pariwisata Trisakti yang dihadiri oleh ratusan Mahasiswa/i dari Program Studi S1 Pariwisata, S1 Kewirausahaan, S1 Bisnis Digital, S.Tr Pengelolaan Perhotelan, S.Tr.Usaha Perjalanan Wisata, Magister bahkan Doktoral Pariwisata. Rektor Institut Pariwisata Trisakti, Ibu Fetty Asmaniati, SE.,
Pada (31/08) Institut Pariwisata Trisakti menerima kedatangan 7 Mahasiswa Program Darmasiswwa RI 2023. Setelah tiga tahun vakum karena Covid-19, di tahun 2023 Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi bekerja sama dengan Kementerian Luar Negeri kembali membuka program Darmasiswa Republik Indonesia. DARMASISWA adalah program beasiswa non-gelar satu tahun yang ditawarkan oleh pemerintah Indonesia
Pada (25/08) Salah satu Mahasiswa IP Trisakti dari Program Studi Pengelolaan Perhotelan yaitu Dimas Arya Nalendra / 2241050082 berhasil meraih Juara 1 Nasional dalam Indonesian Housekeeping Olympic (IHO) 2023 dalam Kategori Towel Art Competition untuk tingkat Sekolah dan Kampus Lomba yang di selenggarakan oleh Indonesian Housekeepers Association DPD DKI Jakarta. Indonesia Housekeeping Olympic (IHO) adalah
Mahasiswa/i Institut Pariwisata Trisakti kembali menorehkan prestasi Internasional dalam ajang The 13th Salon Cullinaire pada pameran Food & Hotel Indonesia (FHI) di JIExpo, Kemayoran, Jakarta. Food & Hotel Indonesia (FHI) pada tahun 2023 kembali melaksanakan The 13th Salon Cullinaire selama 4 (empat hari) dimulai dari tanggal 25 s.d 28 Juli 2023 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta.
Athiya Azzahra merupakan mahasiswa IP Trisakti Program Studi Pengelolaan Perhotelan 2020 meraih Medali Gold dalam bidang Restaurant Service. Pada bidang yang sama, Khairunnisa yang merupakan mahasiswa IP Trisakti Program Studi Pengelolaan Perhotelan 2021 meraih Medali Bronze. Perjalan kedua mahasiswa tersebut tidaklah mudah, berawal dari seleksi nasional yang mampu membawa mereka untuk maju berkompetisi bersama negara
Organisasi Mahasiswa (ORMAWA) Pariwisata Trisakti melangsungkan Rapat Laporan Pertanggungjawaban Penggunaan Dana Kegiatan Mahasiswa (DKM) Periode Antar Waktu (PAW). Kegiatan tersebut dilaksanakan selama 2 (dua) hari terhitung mulai tanggal 24 s.d 25 Juli 2023 di Ruang Kelas 501-502 A. Kegiatan ini dibuka oleh Bapak RMW Agie Pradhipta, S.ST.Par., M,Sc selaku Kabag. Kemahasiswaan, beliau menyampaikan bahwa ORMAWA
Menteri Ketenagakerjaan ibu Ida Fauziyah melepas 36 delegasi pada 18 bidang kejuruan di ajang 13th Worldskill ASEAN (WSA) Tahun 2023 pada Senin 17 Juli 2023. Kompetisi keterampilan tingkat ASEAN ini akan berlangsung pada 23 sampai dengan 25 Juli 2023 di Singapura. Pada acara pelepasan Delegasi, Menteri Ketenagakerjaan mengatakan, pelaksanaan WSA memiliki arti penting dalam upaya
Pada (14/07) Institut Pariwisata Trisakti mengadakan acara pelepasan Mahasiswa IP Trisakti yang berhasil lolos dalam kompetisi World Skills ASEAN / ASEAN Skills Competition 2023. Athiya Azzahra mahasiswa Sarjana Terapan Pengelolaan Perhotelan tahun 2020 dan Khairunisa mahasiswa Sarjana Terapan Pengelolaan Perhotelan tahun 2021 merupakan 2 mahasiswa terpilih yang akan mengikuti perlombaan di Singapura pada tanggal 23-25
Salah satu Mahasiswa dari Program Studi Usaha Perjalanan Wisata berhasil mewakili Indonesia di ajang Internasional. Martison Siritoitet menghadiri International Film Festival Edisi 12 untuk mempresentasikan dan memperkenalkan sebuah Film Kebudayaan Adat Mentawai dengan Judul “Mentawai Souls of the Forest”. Setelah sebelumnya Mentawai Souls of The Forest ini sudah mengantongi sejumlah penghargaan, pada kesempatan kali ini