Pada hari ini, Politeknik Pariwisata Bali mengadakan kunjungan ke Program Studi Pengelolaan Perhotelan di Institut Pariwisata Trisakti (IP Trisakti) atas rekomendasi dari salah satu alumni IP Trisakti, Clea Resta, yang kini bekerja di Politeknik Pariwisata Bali. Kunjungan ini bertujuan untuk memperdalam pemahaman mengenai pengelolaan prodi perhotelan yang telah berhasil meraih Akreditasi Unggul, sebuah prestasi yang
Dalam rangka menjalin silaturahmi disesama bidang pendidikan pariwisata, Politeknik Pariwisata Makassar melakukan Benchmarking ke Institut Pariwisata Trisakti pada hari Selasa, 03 September 2024 yang diselenggarakan di Ruang Rapat Utama Institut Pariwisata Trisakti. Kunjungan tersebut diterima baik oleh pihak Institut Pariwisata Trisakti oleh Ibu Dr. Nurbaeti, MM., QRGP selaku Wakil Rektor II, Bapak Malik Mustofa, S.Kom.,
Pada Jumat, 2 Agustus 2024, Institut Pariwisata Trisakti menerima kunjungan studi banding dari Politeknik Jakarta Internasional (JIHS) yang diselenggarakan di Ruang Rapat Utama. Acara ini dihadiri oleh Ibu Kus Indiyah, S.E, MM, M.Si, selaku Ketua PPM, Bapak Rochiyat Setiawan, SE, MM, selaku Ketua Program Studi Program Diploma Tiga Perhotelan, dan Bapak Hendaris Adriyanto, M.Par selaku
Dalam rangka pembentukan Program Studi Pariwisata di Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Bangka Belitung melakukan Benchmarking ke Institut Pariwisata Trisakti pada hari Jumat, 19 Juli 2024 yang diwakilkan oleh Dr. Rulyanti Susi Wardhani, S.E., M.Si selaku Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan FEB dan Muhammad Faisal Akbar, S.E., M.S.E selaku Ka. Prodi FEB. Kunjungan tersebut
Dalam upaya terus meningkatkan kualitas pendidikan dan mengikuti perkembangan, Program Studi Bisnis Digital Institut Pariwisata Trisakti melaksanakan studi banding ke Universitas Parahyangan, khususnya Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Jurusan Administrasi Bisnis pada Rabu, 06 Desember 2023. Dikarenakan Fakultas tersebut memiliki konsentrasi General Business dan Digital Business yang telah mendapat Akreditasi Unggul dari BAN-PTPerwakilan
Pada Selasa (31/10) Prodi S1 Kewirausahaan Institut Pariwisata Trisakti berkesempatan untuk melakukan Studi Banding ke School of Entrepreneurship and Humanities Universitas Ciputra Surabaya. Kunjungan ini diterima langsung oleh Bapak Dr. Trianggoro Wiradinata, M.Eng.Sc selaku Dean School of Entrepreneurship and Humanities, Ibu Christina, S.T., M.M. selaku Vice Dean School of Entrepreneurship and Humanities dan Bapak Darma
Selasa, 12 September 2023 Program Studi S1 Kewirausahaan Institut Pariwisata Trisakti melakukan kegiatan studi banding ke Program Studi S1 Management Konsentrasi S1 Bisnis Universitas Prasetiya Mulya. Pada kesempatan tersebut rombongan yang dipimpin oleh Pjs. Kepala Departemen S1 Kewirausahaan Bapak Michael Khrisna Aditya, SST., M.Par beserta para dosen Prodi S1 Kewirausahaan dan Kepala Pusat Penjaminan Mutu
Studi Banding IP Trisakti dengan LPPM Universitas Trisakti terkait Presentasi Program Kerja Kuliah Usaha Mandiri – Ilmu Teknologi Terapan (KUM-ITT) oleh LPPM Universitas Trisakti kepada mahasiswa/i yang berlangsung pada Sabtu, 17 Juni 2023. Hadir mewakili Institut Pariwisata Trisakti yaitu Ibu Robiatul Adawiyah M. Par (Kadep. Pengelolaan Perhotelan), Ibu Ira Mayasari M. Gizi (Ka. Lab), dan
Kunjungan Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti ke Universitas Terbuka dalam rangka studi banding pada Program Studi S1 Pariwisata Universitas Terbuka yang berlangsung pada Selasa, 13 Desember 2022. Tujuan studi banding ini adalah terkait dengan pembukaan Program Studi PJJ S1 Pariwisata sekaligus Penjajakan Kerjasama. Hadir Perwakilan STP Trisakti yaitu Bpk Djoni Wibowo, SE., MM (Waket 1) Bpk.
Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan Bogor melakukan Kunjungan Studi Banding ke Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti pada Rabu, 7 Desember 2022. Kunjungan ini bertujuan untuk mengethaui terkait pelaksanaan Kegiatan Akademik Tahun Ajaran 2022/2022 khususnya pada Departemen S1 Pariwisata. Kegiatan ini dihadiri oleh Bapak Bambang Hengky, Ph. D (Kaprodi Sarjana Pariwisata) , Bapak Charles Parnauli, S.S.Ikom., M.Ikom