Pada Jumat, 2 Agustus 2024, Institut Pariwisata Trisakti menerima kunjungan studi banding dari Politeknik Jakarta Internasional (JIHS) yang diselenggarakan di Ruang Rapat Utama. Acara ini dihadiri oleh Ibu Kus Indiyah, S.E, MM, M.Si, selaku Ketua PPM, Bapak Rochiyat Setiawan, SE, MM, selaku Ketua Program Studi Program Diploma Tiga Perhotelan, dan Bapak Hendaris Adriyanto, M.Par selaku