Telah dilaksanakan kegiatan uji kompetensi mahasiswa pada tanggal 28 – 29 Februari 2024 untuk mahasiswa Program Studi Pengelolaan Perhotelan Institut Pariwisata Trisakti Angkatan 2021 Modul A. Kegiatan Uji Kompetensi ini diikuti oleh 11 asesor internal dan eksternal serta 103 mahasiswa Pengelolaan Perhotelan angkatan 2021 Modul A dengan skema Food and Beverage in Waiting C III,