HOSPITOUR merupakan acara rutin tahunan yang diselenggarakan oleh Fakultas Pariwisata Universitas Pelita Harapan (UPH). Tema HOSPITOUR ke-16 tahun ini adalah ” CONNECT – Creating Opportunities for Nurturing Tourism through Engagement of Community and Technology“. Tema ini berupaya untuk memupuk hubungan, mendorong kolaborasi, dan meningkatkan keterlibatan masyarakat dalam sektor pariwisata dan perhotelan, yang pada akhirnya mendorong pertumbuhan
Institut Pariwisata Trisakti terus mempererat hubungan antara sivitas akademika, alumni, serta mitra kerja melalui acara halal bihalal yang berlangsung di Kampus Bintaro, Jakarta Selatan, pada Kamis, 17 April 2025. Dengan tema “Satukan Hati, Satukan Kebersamaan dan Kebahagiaan melalui Silaturahmi demi Institut Pariwisata Trisakti Gemilang”, acara ini berhasil mengundang sekitar 800 tamu dari berbagai latar belakang.
JAKARTA, [16 April 2025] – Institut Pariwisata Trisakti (IPT) pada tanggal 15 April 2025 menerima kunjungan kehormatan dari delegasi Samarkand State Institute of Foreign Languages (SamSIFL), Uzbekistan. Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan pemetaan (mapping) potensi kolaborasi antara kedua institusi pendidikan tinggi, dengan fokus utama pada program pertukaran dosen dan mahasiswa, serta penjajakan kerja sama akademik lainnya.
Catatan prestasi Mahasiswa Institut Pariwisata Trisakti di tahun 2025 terus bertambah. Torehan prestasi membanggakan kembali diraih dalam Food & Hotel Asia (FHA) Culinary Challenge 2025. Kompetisi ini diselenggarakan dalam rangkaian pameran internasional produk perhotelan terkemuka di dalam satu platform bergengsi, mempertemukan ahli kuliner muda berbakat dari berbagai macam negara. Tercatat dalam perlombaan ini peserta
Jakarta, 11 April 2025 — Dalam acara pengukuhan Pengurus Badan Pimpinan Pusat Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (BPP PHRI) periode 2025–2030 yang berlangsung di Jakarta, Bapak Joko Haryono, Kepala Pusat Bisnis Kepariwisataan Institut Pariwisata Trisakti, kembali diamanahkan untuk memimpin bidang pelatihan dan sertifikasi. Ini adalah periode kedua Bapak Joko Haryono setelah sebelumnya memimpin periode pertama
Jakarta, 11 April 2025 – Dalam upaya meningkatkan mutu pembelajaran berbasis industri dan menyiapkan lulusan yang kompeten serta siap kerja, Program Studi Pengelolaan Perhotelan Institut Pariwisata Trisakti menyelenggarakan Pelatihan Sistem Opera Hotel System dan Opera Cloud PMS yang berlangsung selama lima hari, pada 24–26 Maret dan 10–11 April 2025. Pelatihan ini menyasar dosen vokasi dan
Jakarta, 5 April 2025 — Mahasiswa Program Studi Usaha Perjalanan Wisata (UPW) Institut Pariwisata Trisakti menunjukkan kiprahnya dalam dunia pariwisata internasional dengan turut serta dalam penyambutan wisatawan kapal pesiar mewah The Norwegian Sun yang bersandar di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. Dalam kegiatan ini, para mahasiswa menjalankan beragam peran penting, mulai dari usher yang menyambut dan
Jakarta, 26 Maret 2025 – Dalam upaya meningkatkan kualitas proposal hibah penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, Institut Pariwisata Trisakti melalui Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) menyelenggarakan kegiatan Coaching Proposal Hibah BIMA 2025 pada Rabu, 26 Maret 2025. Kegiatan ini berlangsung secara daring dan diikuti oleh para dosen dari berbagai program studi di Institut
Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Institut Pariwisata Trisakti dalam ajang Ramadhan Festival yang diselenggarakan oleh Universitas Prof. Dr. Hamka (UHAMKA). Lomba vokal lagu Islami yang diadakan di Aula Ahmad Dahlan, Gedung Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), perwakilan dari IP Trisakti berhasil meraih juara 3, dengan menunjukkan kemampuan vokal yang luar biasa serta penghayatan
Jakarta, 18 Maret 2025 – Sebanyak 15 peserta mengikuti pelatihan pastry bertajuk Cookie Class yang diselenggarakan di Institut Pariwisata Trisakti (IP Trisakti) pada Selasa, 18 Maret 2025. Kegiatan ini diadakan oleh Ikatan Keluarga Alumni Pariwisata Trisakti (IKAPTRI), yang didukung oleh Ikatan Alumni Trisakti (IKATRISAKTI) dan IP Trisakti, serta disponsori oleh LSP Rajawali Hospitality Nusantara dan