Jakarta, 10 Juli 2024 – Dalam rangka pelaksanaan salah satu kegiatan Indonesia Pastry Alliance (IPA) dan seiring dengan visi misi IPA yaitu “Berbagi Ilmu,” Indonesia Pastry Alliance (IPA) bekerjasama dengan Institut Pariwisata Trisakti dan sponsor mengadakan acara IPA ROAD TO CAMPUS. Acara ini dibuka oleh Ibu Robiatul Adawiyah, M.Par., selaku Kepala Departemen Pengelolaan Perhotelan. Acara